Find Us On Social Media :

Coba 3 Teknik Titik Pijat Atasi Masuk Angin Tanpa Perlu Minum Obat

Bisa dilakukan dengan mengenal titik pijat saraf masuk angin

Mengatasi masuk angin biasanya dilakukan dengan berbagai cara.

Mulai dari minum air putih yang banyak hingga beristirahat cukup selama sehari.

Bisa juga mengatasi masalah masuk angin tersebut dengan minum obat yang tersedia di apotek.

Selain dengan beberapa cara tersebut, melakukan teknik pijat masuk angin juga bisa dilakukan.

Titik Pijat Saraf Masuk Angin

Berikut ini beberapa titik refleksi masuk angin yang bisa diikuti untuk mengatasi keluhan masuk angin.

1. Titik pijat masuk angin di tangan

Terletak di cekungan antara ibu jari dan jari telunjuk bagian luar.

Teknik ini bisa dimanfaatkan untuk mengobati masuk angin yang sedang diderita.

2. Titik pijat masuk angin di telapak kaki

Titik pijat ini terdapat di tiga bagian telapak kaki.

Pertama di bagan dekat ibu jari kaki, lekukan kaki, dan di bagian tengah kaki.

3. Titik pijat masuk angin di kepala

- Terletak di tengah cekungan tulang tengkorak bagian belakang

- Terletak di cekungan tulang tengkorak bagian belakang sebelah kanan

Baca Juga: Titik Pijat Atasi Pusing di Kepala, Bisa Lakukan Teknik Ini!