Find Us On Social Media :

3 Titik Pijat di Bagian Tubuh Ini Ampuh Redakan Sakit Pinggang

Kenali titik pijat sakit pinggang yang bisa dicoba

Lakukan pijatan selama beberapa detik, kemudian lepaskan dan ulangi 4 hingga 5 kali.

Lakukan pijatan yang sama pada telapak tangan lainnya.

Titik refleksi di kaki

Titik ini terletak sekitar 2 jari di atas lekukan antara jempol kaki dan jari kaki kedua.

Saat berbaring, tekuk lutut pada salah satu kakimu kemudian lakukan pijatan dengan ibu jari atau jari telunjuk.

Lakukan selama beberapa menit, kemudian ulangi pada kaki yang lain.

Pijatan ini bisa dilakukan beberapa kali dalam sehari.

Perlu diingat, mungkin tidak akan merasakan nyeri pinggang langsung hilang setelah dipijat.

Namun, melakukan pijat dengan teratur dapat membantu mengurangi nyeri.

Beberapa titik tersebut bisa menjadi salah satu cara untuk meredakan nyeri pinggang.

Baca Juga: Napas Jadi Lega, Tekan 5 Titik Pijat Ini untuk Atasi Hidung Tersumbat