Find Us On Social Media :

7 Manfaat Buah Nanas untuk Kesehatan, Salah Satunya Mencegah Kanker

Inilah manfaat buah nanas untuk kesehatan yang bisa didapatkan

GridHEALTH.id - Berikut ini manfaat buah nanas yang berguna untuk kesehatan.

Mendapatkan buah nanas tentunya sangat mudah.

Buah nanas adalah buah yang berasal dari tanaman nanas (Ananas comosus) dan merupakan salah satu buah tropis yang populer di seluruh dunia.

Buah nanas memiliki ciri khas dengan kulitnya yang berduri dan berwarna kuning atau kehijauan.

Buah nanas memiliki daging buah yang berair dan manis dengan rasa asam yang segar.

Buah ini kaya akan vitamin C, vitamin B, dan mineral seperti mangan.

Kandungan enzim bromelain yang terdapat dalam nanas juga memiliki manfaat bagi kesehatan, seperti membantu pencernaan, mengurangi peradangan, dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Nanas dapat dimakan langsung atau diolah menjadi berbagai hidangan seperti jus nanas, sup, salad, atau campuran dalam makanan seperti pizza, hidangan panggang, atau hidangan Asia seperti tumis dan masakan manis asam.

Di beberapa daerah, nanas juga digunakan dalam pembuatan makanan penutup, selai, atau makanan ringan seperti keripik nanas.

Bisa digunakan untuk berbagai macam, buah nanas juga miliki segudang manfaat untuk kesehatan.

Manfaat Buah Nanas

Berikut adalah tujuh manfaat buah nanas untuk kesehatan, termasuk mencegah risiko kanker.

Baca Juga: Tak Hanya untuk Masakan, Kenali Manfaat Daun Pandan untuk Kesehatan