Find Us On Social Media :

Benarkah Lingkungan yang Tidak Higenis Menyebabkan Anak Stunting?

Kondisi lingkungan memicu stunting karena menyebabkan infeksi berulang.

Apabila kebutuhannya tersebut tidak diimbangi dengan asupan gizi yang cukup, anak akan mengalami kekurangan gizi.

Pertumbuhan dan perkembangan anak menjadi tidak optimal, yang pada akhirnya menyebabkan stunting.

Praktik Menjaga Kebersihan Lingkungan

Untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan mengurangi kemungkinan kuman berkembang baik, Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) perlu diterapkan.

Dalam keseharian, biasakan untuk melakukan beberapa hal berikut ini, dilansir dari Indonesia Baik.

1. Mencuci tangan menggunakan sabun

2. Melakukan pengelolaan air minum dan makanan rumah tangga

3. Tidak buang air besar sembarangan

4. Mengelola sampah rumah tangga

5. Mengelola limbah cair rumah tangga

Usahakan untuk menerapkan gaya hidup di atas untuk melindungi anak dari risiko stunting.

Karena dengan PHBS, anak akan terlindungi dari penyakit infeksi yang menyebabkan energi yang seharusnya bagi pertumbuhan teralihkan untuk melawan infeksi. (*)

Baca Juga: Pentingnya Mengonsumsi Asam Folat untuk Mencegah Stunting Sejak Hamil