GridHEALTH.id - Memiliki kuilit putih, mulus, dan sehat sepertinya dambaan semua wanita.
Namun untuk mendapatkannya, kita butuh biaya yang mahal dan bahkan produk perawatannya harus diimpor dari negara lain.
Berbeda dengan seorang pria asal Cimahi, ide kreatifnya membuahkan hasil maksimal.
Baca Juga: Dipercaya Bisa Bikin Lebih Awet Muda, Ahli Kecantikan Selebriti Sarankan Masker Sperma!
Eka Supriatna, pria yang aslinya berkulit hitam ini berubah menjadi putih mulus bak artis Korea, bahkan bentuk tubunya pun ikut berubah apik hanya dengan air cucian beras.
Pegalaman buruknya 'ditolak' 4 permpuan semasa SMP, Eka Supriatna termotivasi untuk mengubah penampilannya tanpa operasi apa pun.
Pada 2015, ia mulai melakukan perawatan kulit dengan menggunakan air cucian beras demi mendapatkan kulit putih dan menghilangkan jerawat.
Asal tahu saja, cuci muka dengan air bekas cucian beras sudah terkenal di Jepang sejak ribuan tahun lalu, bahkan sering digunakan untuk perawatan alami masyarakat bahkan anggota kerajaan.
Ternyata, air cucian beras ini memiliki 5 manfaat yang baik untuk kulit, diantaranya:
Source | : | ncbi |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar