GridHEALTH.id- Organ paru-paru termasuk yang paling aktif di dalam tubuh, melakukan fungsi pernafasan setiap saat.Makanya sangat penting memiliki paru-paru yang sehat.
Bayangkan, kita bisa hidup berminggu-minggu tanpa makanan, berhari-hari tanpa minuman, tapi tidak tanpa udara.
1. Jangan merokok
Rokok memiliki kandungan tar berbahaya dan obstruktif di paru-paru. Belum lagi kandungan bahan kimia lain seperti karbon monoksida, yang menghambat fungsi mekanik paru-paru serta memicu masalah besar seperti kanker dan emfisema.
Merokok buruk bagi kesehatan diri sendiri dan orang di sekitar. Tidak perlu banyak penjelasan lagi, mulai merokok dari sekarang.
Source | : | Kompas.com,merdeka.com,lunginstitute.com |
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar