Diketahui sebelumnya, awak kapal pesiar Princess Diamond harus dikarantina setelah ditemukan 10 orang didalamnya terinfeksi virus corona.
Baca Juga: Obat Batuk Memakai Bawang Merah Cukup Tambahkan Madu, Ini Caranya
Menurut pemberitaan 10 orang tersebut terdiri dari 2 warga negara Australia, 3 dari Jepang, 3 lainnya dari Hong Kong, 1 orang Amerika Serikat, dan 1 orang merupakan kru kapal asal Filipina.
Sementara itu untuk 78 WNI yang menjadi salah satu awak di kapal pesiar tersebut saat ini tengah ikut dikarantina.
Menurut Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Teuku Faizasyah, parta WNI itu dalam keadaan baik.
Baca Juga: Aneh, Wanita Asal Lampung Ini Hamil Mendadak dan Melahirkan Setelahnya
"Ada crew asal Indonesia, 78 orang dan kondisi mereka baik," kata Teuku kepada Kompas.com, Sabtu (8/2/2020).
Source | : | CDC,kompas |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | GridHEALTH |
Komentar