GridHEALTH.id - Semakin "hot" hubungan intim yang dilakukan, tentu semakin harmonis juga hubungan suatu pasangan.
Untuk menunjang hal tersebut, tentu kita harus mengetahui area sensitif mana yang dimiliki oleh pasangan.
Pasalnya baik pria maupun wanita ternyata memiliki daerah sensitifnya masing-masing.
Oleh karena itu tak ada salahnya kita mengetahui daerah sensitif tersebut agar hubungan makin harmonis.
Berikut beberapa area sensitif pada pria dan wanita yang jika disentuh bisa membuat hubungan intim makin "hot";
1. Hidung
WebMD melaporkan bahwa hidung, yang berisi ujung saraf terbanyak dari semua bagian di wajah, yang berada di sebelah bibir, adalah zona sensitif seksual yang mengejutkan.
Bagian hidung juga mengandung jaringan ereksi yang mengembang ketika terangsang, yang meningkatkan sensitivitas dan aliran darah.
Jika menggigit ujung hidung pasangan, tulang rawan akan menerima rangsangan berat itu.
Baca Juga: Tak Perlu Obat Kuat, 4 Cara Sehat Ini Justru yang Bikin Tahan Lama Di Ranjang
Source | : | WebMD |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar