GridHEALTH.id - Penyebaran virus corona memang tergolong mengerikan, pasalnya, tak ada satu orang pun yang akan tahu jika tubuhnya menjadi inang dari virus tersebut.
Namun di tengah pandemi Covid-19 yang kini telah menyebar di seluruh dunia, kabarnya, virus corona kini dijadikan ladang bisnis oleh oknum-oknum tertentu, termasuk rumah sakit.
Seperti yang belum lama terjadi di Bekasi Barat, seorang wanita diduga menderita tifus dan demam berdarah dengue (DBD) diubah statusnya menjadi seorang pasien positif Covid-19.
Bahkan kabarnya, pihak keluarga disuruh untuk membayar biaya pengobatan di rumah sakit tersebut sebesar Rp 20-30 juta.
Baca Juga: Waspada Corona; Usai 2 bulan, Antrean Panjang Terjadi di KRL di Masa PSBB Transisi
Kisah ini berawal dari seorang anak pasien bernama Yasser.
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Komentar