GridHEALTH.id - Dalam beberapa waktu terakhir beredar informasi mengenai cara mengecek kesehatan jantung dengan mudah.
Dimana untuk mengecek kesehatan jantung cukup dengan mencelupkan kedua tangan ke dalam wadah berisi air es batu dalam waktu 30 detik.
Jika jari berwarna merah setelah dicelupkan dalam air es tersebut, maka jantung dianggap dalam kondisi sehat atau aman.
Semetara jika jari tangan saat dicelupkan ke air es justru menjadi pucat, jantung dianggap tidak sehat.
Informasi tersebut diketahui cukup banyak menyebar di media sosial.
Salah satunya seperti yang dilansir Kompas.com (27/9/2021) dari sebuah akun Facebok yang membagikan informasi tersebut dalam bentuk ilustrasi.
Berikut narasi selengkapnya:
Baca Juga: Banyak Menangis Bisa Sebabkan Mata Jadi Bintitan? Ternyata Hoaks
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar