Saat itu tidak disebutkan berapa lama Kirstie Alley berjuang melawan kanker kolon yang dideritanya.
Ia diketahui menjalani perawatan kanker di Moffitt Cancer Center, Florida, Amerika Serikat.
“Dia dikelilingi dengan keluarga terdekatnya, dan berjuang dengan penuh kekuatan, meninggalkan kami dengan kegembiraan hidup yang tiada akhir serta petualangan pada masa mendatang,” tulis kedua anak mendiang dalam pernyataannya.
Baca Juga: Kanker Usus Besar Bisa Diawali dari Polip, Bagaimana Terjadinya?
PROMOTED CONTENT
Source | : | Hellosehat.com,tribunnews.com,Alodokter.com,Ciputra Hospital |
Penulis | : | Magdalena Puspa |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar