GridHEALTH.id – Muncul anggapan jika keramas tidak bersih bisa menyebabkan ketombe di kulit kepala.
Benarkah faktanya demikian? Mari simak ulasan berikut ini mengenai fakta-fakta ketombe agar tidak lagi salah kaprah.
Ketombe adalah salah satu kondisi permasalahan rambut yang umum ditemui, ditandai dengan adanya bercak putih dan bersisik di kulit kepala.
Permasalahan ketombe ini bukan menjadi hal yang serius dan tidak menular, namun untuk mendapatkan rambut sehat dan berkilau, maka ketombe tidak bisa dibiarkan begitu saja.
Selain itu, ada juga beberapa jenis yang menyerupai ketombe dan ternyata menjadi tanda awal dari munculnya suatu penyakit kulit.
Baca Juga: Susah Buang Air Besar dan Bentuk Feses Seperti Ini, Gejala Awal Kanker Usus
Dalam laman Medical News Today, secara rinci dijelaskan bahwa ketombe memiliki tanda seperti:
- Serpihan besar berwarna putih atau kekuningan
- Kulit kepala yang terasa gatal
- Muncul ruam merah, berminyak, dan bersisik di area kulit kepala.
Keramas tidak bersih menjadi awal sebabkan ketombe, ini adalah anggapan yang banyak beredar di kalangan masyarakat. Apakah hal ini benar?
Baca Juga: Sama-sama Bikin Gatal, Ini Perbedaan Ketombe dan Kulit Kepala Kering
Source | : | Healthline,medical news today,Everyday Health,Lybrate |
Penulis | : | Vanessa Nathania |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
Komentar