
Jokowi Wacanakan Pengurangan Cuti Bersama, Satgas: Libur Panjang Akhir Tahun 2020 Berpotensi Naikkan Kasus Covid-19 3 Kali Lipat
4 Tahun yang lalu - Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menuturkan bahwa libur panjang akhir tahun 2020 dapat berpotensi meningkatkan kasus Covid-19.

Setelah Sembuh dari Covid-19, Calon Wali Kota Dumai Malah Ini Meninggal Dunia
4 Tahun yang lalu - Calon Wali Kota Dumai nomor urut 02 Eko Suharjo meninggal dunia setelah dinyatakan sembuh dari Covid-19.

Jawa Tengah Jadi Episentrum Covid-19, Gubernur Ganjar Pranowo Salahkan Input Data Pusat
4 Tahun yang lalu - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo berdalih bahwa angka tersebut akibat kesalah Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Pusat dalam menginput data.

Pandemi Covid-19 Belum Usai, Jokowi: 'Kita Harapkan Setelah Vaksinasi Segera Pulih'
4 Tahun yang lalu - Presiden Jokowi optimis dengan adanya vaksin Covid-19, nantinya pandemi Covid-19 yang telah memakan belasan ribu korban jiwa akan segera berakhir.

8 Mitos Berbahaya Mengenai Covid-19 yang Banyak Dipercaya Masyarakat
4 Tahun yang lalu - Delapan mitos berikut banyak dipercaya oleh masyarakat. Padahal itu semua menyesatkan. Berikut ini ketujuh mitos dan fakta sebenarnya.

Ibu Hamil Sering Alami Sesak Napas, Ini Bedanya dengan Sesak Napas Akibat Covid-19
4 Tahun yang lalu - Seorang dokter spesialis kebidanan dan kandungan menyebutkan perbedaan sesak napas saat hamil dengan akibat Covid-19.

Erick Thohir Tiba-tiba Sebut Ada Potensi Munculnya Vaksin Covid-19 Ilegal, Ahli Epidemiologi Ingatkan Pemerintah
4 Tahun yang lalu - Potensi penyebaran vaksin Covid-19 ilegal di pasar gelap muncul, seiring dengan upaya pemerintah mendistribusikan vaksin pada 2021 mendatang.

Virus Corona Ditemukan Bermutasi Sebanyak 7 Kali, Lembaga Eijkman Sebut Efeknya Bikin Covid-19 Cepat Menular
4 Tahun yang lalu - Akibat bermutasi sebanyak 7 kali, virus corona disebut menjadi sangat cepat menular . Begini penjelasan Lembaga Eijkman.

Kasus Covid-19 Aktif di Jateng Paling Tinggi di Indonesia, Ganjar Pranowo Tidak Menampik
4 Tahun yang lalu - Ganjar Pranowo tak menampik dan beri penjelasan kenapa kasus Covid-19 aktif di Jawa Tengah adalah yang tertinggi di Indonesia.

Rusia Klaim Vaksin Covid-19 Sputnik V Produksinya 95% Efektif
4 Tahun yang lalu - Pemerintah Rusia mengatakan, vaksin Covid-19 Sputnik V produksi negaranya 95% efektif menurut analisis sementara dari data uji klinis tahap dua.

Siap-siap Diimunisasi Vaksin Covid-19, Cek Saldo Rekening, Cukupkah?
4 Tahun yang lalu - Vaksin Covid-19 harganya sudah ada. Ingin diimuniasi vaksin Covid-19 siapkan uangnya dari sekarang. Tetap murah jika dibandingkan manfaatnya.

Bakal Diberikan Januari 2021, Kemenkes Janjikan Vaksinasi Covid-19 Akan Dilakukan Bertahap
4 Tahun yang lalu - Vaksinasi Covid-19 akan dilakukan secara bertahap karena jumlah vaksin Covid-19 saat ini belum mencukupi.

Menkeu Sri Mulyani Beberkan Alasan Jokowi Kurangi Cuti Pengganti Idul Fitri, Takut Kasus Covid-19 Melonjak Lagi?
4 Tahun yang lalu - Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan jika libur terlalu panjang bisa memicu kenaikan kasus Covid-19 sehingga aktivitas ekonomi melemah.

Anies Baswedan Umumkan Lonjakan Kasus Covid-19 di DKI, Penyebabnya Libur Panjang
4 Tahun yang lalu - Menurut Anies Baswedan lonjakan kasus Covid-19 di Dki Jakarta akhir-akhir ini disebabkan oleh adanya libur panjang.

Beda dengan Negara Lain, Arab Saudi Gratiskan Vaksinasi Covid-19 bagi Orang Sehat Negatif Corona
4 Tahun yang lalu - Pemerintah Arab Saudi akan menggratiskan dan memprioritaskan vaksinasi Covid-19 ini bagi orang sehat atu negatif Covid-19.

50 Orang Positif Covid-19 Diduga Usai Hadiri Maulid Nabi, Ahli Epidemiolog: 'Belum Ada Data Klaster Kerumunan di Petamburan dan Tebet'
4 Tahun yang lalu - Camat Tebet Dyan Airlangga hingga ahli epidemiologi Pandu Riono membantah adanya klaster kerumunan dalam Maulid Nabi.

Wiku: Baru 86 Persen, Testing Covid-19 di Indonesia Memang Belum Sesuai Standar WHO
4 Tahun yang lalu - Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 testing virus corona yang telah dilakukan pemerintah belum sesuai standar WHO.

Kondisi Pasien yang Terinfeksi Covid-19 dari Hari ke Hari, Seleksi Alam Terjadi di Hari 5 Hingga 10
4 Tahun yang lalu - Hari ke 5 hingga 10 adalah hari berbahaya bagi pasien Covid-19. Karena saat ini kondisinya drop dan benar-benar sakit. Seleksi alam terjadi di sini.