Find Us On Social Media :

Wanita Lebih Banyak Tularkan Penyakit Kutil Kelamin, Bagaimana Bisa?

Pakar: Wanita Lebih Banyak Tularkan Penyakit Kutil Kelamin, Bagaimana Bisa?

GridHEALTH.id - Sebuah masalah yang teramat pahit, jika seorang wanita menderita infeksi menular seksual.

Bahkan seorang pakar menyebutkan bahwa wanita lebih banyak menularkan infeksi menular seksual, yaitu kutil kelamin.

Baca Juga : Kenali Virus HPV, Biang Kerok Kutil Kelamin Hingga Kanker Serviks

Kutil kelamin atau genital warts (Condylomata Acuminata) adalah salah satu gejala yang paling umum muncul akibatinfeksi menular seksual.

Condylomata Acuminata disebabkan oleh virus HPV tipe 6 &11, hampir 100% kasus kutil kelamin disebabkan oleh HPV.

Kutil kelamin dapat terjadi baik pada pria maupun wanita.

Ditemui pada acara press conference Kutil Kelamin: Bagaimana menanganinya dan kemana harus konsultasi? yang diadakan di Tjikini Lima Restaurant pada Kamis (28/3/2019), dr. Anthony Handoko, SpKK, FINSDSV menyatakan bahwa wanita lebih banyak menularkan penyakit kutil kelamin, dan pria lebih banyak tertular.

Baca Juga : Waduh, Tinggal Bersama Mertua Berisiko 3 Kali Lipat Kena Penyakit Jantung!

Bagaimana bisa?