Find Us On Social Media :

Terkenal Menyehatkan, Jangan Berikan Madu Sebagai Makanan Bayi!

Madu Tak Dapat Diberikan pada Bayi, Mengapa?

GridHEALTH.id - Walau madu dikenal baik bagi kesehatan, nyatanya bayi tidak dapat mengonsumsi madu sebagai makanan bayi.

Baca Juga : Satu Sendok Madu Setiap Bangun Tidur Katanya Sehat, Fact or Fake?

Padahal sebagian orang menganggap pemberian madu sebagai makanan bayi ini agar bayi lebih sehat, tapi ternyata hal ini merupakan sebuah kesalahan.

Baca Juga : Susu Formula dan Makanan Bayi yang Beredar 2003-2006 di Indonesia Tercemar Bakteri E. sakazakii, Bisa Sebabkan Miningitis

Melansir dari Healthy Children, kandungan dalam madu dapat menyebabkan botulisme atau keracunan pada bayi.

Keracunan botulisme disebabkan oleh racun yang diproduksi oleh jenis bakteri yang disebut Clostridium botulinum, sehingga jika bayi yang mengonsumsi madu secara teratur dapat terjadi infant botulism.

Melansir dari Mayo Clinic, botulisme pada bayi adalah kondisi gastrointestinal yang jarang namun serius yang disebabkan oleh paparan spora Clostridium botulinum (C. botulinum).

Baca Juga : Cegah Ketergantungan Pada Obat Tidur, Bahayanya Sama Dengan Merokok

Seorang bayi bisa mendapatkan botulisme dengan memakan spora Clostridium botulinum yang ditemukan dalam produk tanah, madu, dan madu.