Tingkat instensitas berolahraga semasa hamil
Tubuh terutama perut, memang memerlukan waktu lama untuk pulih seutuhnya dari kehamilan.
Setelah bayi lahir, akan terjadi perubahan hormonal yang membuat rahim berkontraksi dan mengerut kembali seperti keadaan sebelum hamil.
Umumnya, rahim membutuhkan sekitar 6 sampai 8 minggu untuk kembali ke ukuran normal.
Sebagian orang mungkin cepat kurus atau perut cepat langsing setelah melahirkan.
Baca Juga: Luna Maya Tampil Seksi Menggunakan Legging Ketat, Ini Risiko Bagi Kesehatannya
Namun bagi beberapa orang butuh waktu beberapa bulan untuk benar-benar mendapatkan perut seperti sebelum hamil.
Dibutuhkan waktu sekitar 9 bulan, kurang lebih sama seperti usia kehamilan, untuk mengembalikan kondisi perut buncit usai melahirkan.
Jadi tak perlu ambil pusing, jalani saja seperti Tasya Kamila menghadapi netizen. (*)