Berat badan
Kelebihan ataupun kekurangan berat badan secara signifikan dapat mempengaruhi rahin untuk berovulasi secara normal.
Memperoleh indeks massa tubuh yang sehat, dapat meningkatkan frekuensi ovulasi dan memperbesar kemungkinan untuk hamil.
Riwayat penyakit seksual
Infeksi menular seksual, seperti klamidia dan gonore dapat merusak saluran tuba.
Melakukan hubungan seks tanpa kondom dengan banyak pasangan dapat meningkatkan risiko infeksi menular seksual yang nantinya dapat menyebabkan masalah kesuburan.
Alkohol
Jika berniat untuk segera memiliki anak, batasi konsumsi alkohol tidak lebih dari segelas per hari.
Akan lebih baik untuk berhenti mengkonsumsi alkohol untuk mempercepat terjadinya proses pembuahan.
Adapun tindakan pencegahan yang dapat dilakukan wanita agar tak mengalami masalah kesuburan dan bisa meningkatan peluang untuk hami secara normal, yaitu:
* Pertahankan berat badan normal