Find Us On Social Media :

Selalu Merasa Lelah? Waspadai 7 Penyakit Ini Bisa Jadi Penyebabnya

Waspadai jika tubuh sering merasa lelah, bisa disebabkan 7 penyakit ini.

GridHEALTH.id – Pasti semua orang pernah merasakan kelelahan akibat padatnya aktivitas sehari-hari, bukan?

Aktivitas yang padat akan membuat kita kekurangan waktu untuk istirahat, tidur, bahkan tak jarang menyebabkan lupa makan.

Baca Juga: Waspada Kelelahan Bisa Picu Kematian, Walikota Surabaya Risma Masih Dirawat 15 Dokter Spesialis

Tak heran jika padatnya aktivitas bisa membuat tubuh merasakan kelelahan.

Kelelahan yang parah bisa menyebabkan penyakit intoleransi aktivitas sistemik, yang membuat perasaan seakan-akan tidak tidur, padahal telah tidur sepanjang malam.

Selain itu, kelelahan juga bisa membuat tubuh menjadi tidak produktif ketika bekerja dan enggan untuk memenuhi kebutuhan pribadi, seperti makan dan minum.

Namun, jika tubuh masih merasa kelelahan padahal telah melakukan pola hidup yang benar, seperti makan, tidur dan berolahraga secara teratur, hal ini wajib diwaspadai.

Baca Juga: Ketahui Talasemia, Penyakit Kelainan Darah yang Tak Bisa Dicegah dan Disembuhkan

 

Sebab, itu bisa menjadi tanda adanya masalah kesehatan dalam tubuh sehingga perlu untuk berkonsultasi ke dokter sesegera mungkin.