5. Latihlah postur tubuh yang baik untuk mengurangi sakit di leher dan wajah
6. Jangan bertopang dagu atau menjepit telepon di antara bahu dan telinga.
7. Sebisa mungkin menjaga agar gigi atas dan bawah tidak mengatup
Untuk mengontrol clenching (kebiasaan menggemeretakan gigi atas dengan gigi bawah), letakkan lidah di antara gigi atas dan bawah.
Pembuluh Darah Pecah Saat Bekam
Dilansir dari livescience.com pada Selasa (18/12/2018), seorang wanita yang tidak disebutkan namanya ini melakukan terapi bekam.
Wanita berusia 60 tahun tersebut baru saja jatuh dan melukai bahunya.
Untuk mencoba mengobati cederanya, ia memutuskan untuk mencoba terapi bekam.
Dia percaya bahwa terapi ini akan merenggangkan aliran darah yang menumpuk di area bahunya yang terluka dan mengurangi ketegangan otot dan peradangan.
Dia pun menggunakan sebuah cangkir yang ia panaskan terlebih dahulu.