Find Us On Social Media :

Pimpin Doa Sebelum Berangkat Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2019, Ma'ruf Amin Akui Gugup: 'Luar Biasa Deg-degan'

Ma'ruf Amin pimpin doa sebelum acara pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2019.

Rupanya untuk menjabat dan dilantik menjadi Wakil Presiden 2019-2024 membuat pria kelahiran Tangerang 76 tahun lalu itu cukup deg-degan.

Namun sepertinya, untuk mengurangi rasa gugupnya, Ma'ruf Amin cukup melakukan 3 hal ini, seperti dikutip dari laman WebMD, yaitu:

Baca Juga: Chair Yoga, Gerakan Yoga Paling Aman Untuk Penderita Osteoporosis

1. Mengambil napas dalam

"Meskipun mungkin pernah mendengar tentang latihan pernapasan khusus, Anda tidak perlu khawatir menghitung napas dalam jumlah tertentu," kata Tamar Chansky, Ph.D., seorang psikolog dan penulis buku Freeing Yourself from Anxiety.

Alih-alih hanya fokus pada menghirup dan menghembuskan napas secara merata, hal ini akan membantu memperlambat dan memusatkan kembali pikiran.

Cukup lakukan gerakan menghirup dan mengembuskan napas.