Find Us On Social Media :

Sudah Nyalakan Alarm tapi Masih Sulit Bangun Pagi? Inilah 9 Cara Mudah yang Bisa Dilakukan

9 cara mudah untuk bangun pagi

1. Tidur yang cukup

Jumlah jam tidur yang direncanakan harus konsisten dengan kebutuhan tidur setiap individu.

Jika merasa tidak lelah saat sudah waktunya tidur, cobalah rutinitas waktu tidur yang tenang seperti membaca atau minum teh herbal.

Baca Juga: Diduga Cerai Karena Gemar Judi, Delon Malah Akui Pilih Jadi Duda Padahal Baru Sebulan Menikah dengan Pengusaha Kaya Raya

2. Pertahankan waktu bangun yang konsisten

Jangan biarkan suatu kegiatan tidak perlu di malam hari menggagalkan semua yang sudah direncanakan.

Aturan untuk waktu bangun yang konsisten juga mencakup akhir pekan.

3. Letakkan jam alarm jauh dari ranjang