Find Us On Social Media :

Kaleidoskop Kesehatan 2019: Ahli Diet Mengatakan Jangan Terlalu Berharap Pada Jus Seledri yang Disebut Sangat Berkhasiat Diminum Pagi Hari

Jus seledri baik untuk tubuh jika diminum di pagi hari, tapi ahli memperingatkan hal ini.

Namun, mengenai klaim dan mitos mengenai jus seledri sendiri, Kuzemchak mengungkapkan bahwa dirinya merasa skeptis.

Baca Juga: Jadi Langgangan Artis Tiap Persalinan, Rumah Sakit Ibu dan Anak Dijual Rp 200 Miliar, Ada Apa?

"Tapi klaim dan mitos tentang jus seledri membuatku sedikit skeptis.

Jika jus seledri benar-benar dapat mengeluarkan virus dari tubuh dan menyembuhkan migrain, tidakkah dunia akan bebas dari infeksi pernapasan dan obat sakit kepala?

Baca Juga: Digigit Ular Kobra Atasi dengan Bawang Merah, Itu Sangat Menyesatkan!

Selain itu, penjelasan medis seputar kekuatan jus seledri agak sulit diterima, misalnya minum jus seledri meningkatkan cairan empedu, dan jus seledri dapat memulihkan sistem saraf pusat, masih menjadi pertanyaan" tambahnya.