Find Us On Social Media :

Berita Kesehatan Diabetes: Terjawab Sudah Orang Korea Jarang Terkena Diabetes, Ini Menu yang Mereka Makan!

Kimchi, salah satu diet ala Korea yang dapat mengontrol gula darah.

Diabetes dapat dicegah namun jika tidak ditangani dengan tepat, dapat menjadi penyebab terjadinya amputasi (yang bukan disebabkan oleh trauma), disabilitas, hingga kematian.

Dampak lain dari diabetes adalah mengurangi usia harapan hidup sebesar 5 sampai 10 tahun. Indonesia menempati peringkat ke-6 di dunia dengan jumlah pengidap diabetes melitus sekitar 10,3 juta orang.

Namun dengan perawatan yang tepat, diabetes dapat dikontrol dan pasien dapat memiliki kualitas kehidupan dan kesehatan yang lebih baik. (*)