Find Us On Social Media :

Update Covid-19; Gejala Baru Ditemukan, Sakit Perut Tapi Bukan Diare

Sakit perut menjadi gejala baru Covid-19 yang ditemukan para ahli di Amerika Serikat.

Menurut Michael Hirsh, direktur kesehatan masyarakat Worcester, banyak pasien Covid-19 di Amerika Serikat mengelush sakit perut ketimbang masalah pada pernapasannya.

"Kami lihat banyak pasien datang tidak mengalami keluhan tentang pernapasan, melainkan masalah perut," kata Hirsh.

Baca Juga: Risiko Tertular Covid-19 Saat Olahraga di Sekitar Rumah Diungkap Ahli

Lebih lanjut, ia menjelaskan sakit perut yang terjadi bukan karena diare.

Akan tetapi banyak pasien Covid-19 yang sakit perut akibat menderita pneumonia di lobus bawah paru-paru.

Baca Juga: Unik! Akibat Covid-19, Universitas di Jepang Gelar Wisuda Online dengan Robot