Baca Juga: Update Covid-19; 10 Juta Penduduk Kota Es Harbin Dilarang Keluar Rumah Oleh Pemerintah China
2. Rendam di air bekas cucian beras
Terkadang setelah dicuci, kolang-kaling masih mengeluarkan bau asam.
Tak perlu khawatir kolang-kaling sudah tidak bagus.
Kita hanya perlu merendamnya di dalam air bekas cucian beras atau air tajin.
Baca Juga: Profesor di Sumsel Ciptakan Antivirus Covid-19 Berbentuk Gula 'Ajaib'
Rendam selama 1 sampai 2 jam, kemudian bilas dengan air bersih kembali.
Bilas hingga kolang-kaling terasa kesat di tangan, ya.
3. Rebus dengan daun pandan dan daun jeruk
Agar kolang-kaling makin nikmat aromanya, bisa direbus bersama dengan daun pandan dan daun jeruk yang sudah dibuang tulangnya.
Baca Juga: Di Arab Saudi, Robot Dioperasikan untuk Merawat Pasien Covid-19