Find Us On Social Media :

Alat Tes Corona dari China Tak Akurat, 5 Negara Ini Batalkan Pemesanan hingga Minta Uang Kembali

Alat tes corona dari China dianggap tak akurat oleh 5 negara ini

GridHEALTH.id - Sebagai negara pertama yang menyebarkan virus corona (SARS-CoV-2) di dunia, Negara Tirai Bambu China akhirnya mulai membuat alat tes corona.

Bahkan jutaan alat tes corona dari China ini sudah diekspor ke berbagai negara besar di dunia, seperti Amerika Serikat, beberapa negara di Eropa, bahkan Indonesia.

Baca Juga: Alat Tes Covid-19 Tak Akurat, Inggris Minta China Kembalikan Uangnya

Sayangnya, beberapa negara besar tersebut malah menyebut bahwa alat tes corona dari China tidak akurat.

Hingga saat ini, setidaknya ada 6 negara di dunia yang menolak penggunaan alat tes corona tersebut hingga memebatalkan pesanannya.

Baca Juga: Perwira Tinggi TNI AL Akui Temukan Ramuan Anti Corona untuk Bayi hingga Ibu Hamil: 'Satupun yang Saya Obati Enggak Ada yang Enggak Sembuh'

Parahnya, ada negara yang ingin meminta uang pesanannya dikembalikan.

Adapun 6 negara tersebut diantaranya: