Find Us On Social Media :

Kamar Isolasi Mandiri ODP di Rumah Wajib Disteril Setiap Hari

ODP perlu membersihkan ruangan agar menimalisir kemungkinan penyebaran virus corona.

Oleh karenanya, tempat aman untuk ODP melakukan isolasi diri adalah kamar tidur dan disarankan untuk tidak keluar dari ruangan tersebut.

Lantas, apakah para ODP perlu membersihkan kamar tidur seusai melakukan isolasi diri setelah 14 hari lamanya?

Baca Juga: Pemerintah Beberkan Hampir 150 Ribu Orang di Indonesia Berstatus ODP dan PDP: 'Ini Jadi Perhatian Besar Kita'

Terkait hal ini, melansir Quora, seorang Dokter Spesialis Anak, Krisna Adhi mengatakan, tidak perlu menunggu waktu 14 hari atau setelah masa isolasi diri berakhir baru membersihkan ruangan agar steril.

Alih-alih menghindari penyebaran Covid-19, menunda membersihkan ruangan yang ditempati ODP justru bisa menimbulkan ruangan menjadi kotor atau tidak steril. Sehingga bisa saja membuat masa isolasi bertambah panjang.

Baca Juga: Didesak Masyarakat, Jokowi Minta Jajarannya Jujur Data Kasus Covid-19

"Saran saya, kamar jangan dibersihkan nanti, tiap hari bersihkan aja." kata dr Krisna, dikutip dari Quora.

"Lama amat nunggu 14 hari, keburu numpuk tuh debu." tambahnya.