Find Us On Social Media :

Strategi Cerdik Menyiasati Virus Corona Saat Harus ke Pasar di Masa Pandemi Covid-19

cara aman belanja kebutuhan pokok dari virus corona

Baca Juga: Agar Tak Terinfeksi Covid-19, Ikuti Tips Jika Membeli Makanan di Warung Makan

Pembayaran tanpa uang tunai

Gunakan pembayaran nontunai dengan ponsel, bisa dilakukan jika belanja di pasar swalayan.

Jika di pasar tradisional, sediakan tempat khusus untuk menaruh uang. Ingat, karena tangan telah memeang uang, walau menggunakan sarung tangan, jangn sekali-kali menyentuh area kepala apalagi wajah.

Bersihkan tangan

Baca Juga: Tak Tahan Dengan Desakan Internasional, China Akhirnya Setuju WHO Datang ke Wuhan Untuk Penyelidikan Asal Muasal Virus Corona

Sesaat setelah membayar dan meninggalkan toko, segera cuci tangan dengan sabun dan air mengalir.

Buka dan buang kemasan beberapa produk, letakkan kebutuhan sehari-hari di kulkas atau lemari, kemudian cuci tangan lagi.

Jangan lupa untuk ganti baju dan bersihkan ponsel yang sebelumnya digunakan.

Persiapan dan penyajian makanan

Membekukan atau memasak makanan dianggap dapat menonaktifkan virus, meskipun belum ada bukti virus Covid-19 dapat ditularkan dari makanan.

Pastikan mencuci sayuran dan buah-buahan terlebih dahulu, apalagi jika memakannya saat mentah.

Baca Juga: Update Covid-19; Ditemukan Virus Corona Baru dalam Sperma, Pastikan Pasangan Tidak Terinfeksi Covid-19 Sebelum Bercinta