Find Us On Social Media :

Pengakuan WHO Usai Mintai Keterangan Para Ilmuwan di Wuhan dalam Penyelidikan Asal Usul Virus Corona

WHO ungkap perkembangan terbaru terkait penyelidikan awal mula virus corona di China.

"Fakta bahwa alarm kebakaran dipicu (di Wuhan) tidak selalu berarti bahwa di situlah tempat penyakit (Covid-19) berpindah dari hewan ke manusia," kata dia.

Sementara itu, semenjak kemunculannya di akhir tahun lalu Covid-19 memang sudah mewabah hampir ke seluruh dunia.

Baca Juga: Peneliti di Inggris Berhasil Identifikasi 6 Gejala Umum Penderita Covid-19, Berguna Untuk Memberikan Terapi yang Tepat

Menurut data Worldometers hingga 5 Agustus 2020 tercatat ada 215 negara di dunia yang terkonfirmasi dilanda pandemi virus corona ini.

Dengan total kasus positif sebanyak 18,701,672 kasus. Dimana angka kematian mencapai 704,365 kasus dan yang sembuh sebanyak 11,915,331, sementara sisanya masih harus mendapatkan perawatan.(*)

Baca Juga: Penjelasan Istana Setelah Potret Jokowi dan Menterinya Rapat Tanpa Pakai Masker Beredar

 #berantasstunting

#hadapicorona