Find Us On Social Media :

Hati-hati Klaster Pilkada, Ada 60 Calon Kepala Daerah yang Positif Terinfeksi Virus Corona

Ketua KPU Arief Budiman saat Media Briefing di Kantor KPU Kota Surabaya.

"Dan tersebar di 21 provinsi dari laporan yang kami terima dari 32 provinsi," ujar dia.

Kondisi ini tentu harus diwaspadai, apalagi Presiden Joko Widodo juga telah memperingatkan akan adanya penyebaran virus corona pada klaster pilkada.

Presiden Joko Widodo meminta munculnya klaster pilkada ini menjadi perhatian semua pihak.

Baca Juga: Pulang Pemeriksaan Kesehatan, Gibran Rakabuming Jalani Isolasi Mandiri di Rumah, Kenapa?

"Hati-hati klaster pilkada ini. Agar ini selalu diingatkan," kata Jokowi saat memimpin sidang kabinet paripurna di Istana Negara, Jakarta, Senin (7/9/2020).

"Saya minta ini Pak Mendagri urusan yang berkaitan dengan klaster Pilkada ini betul-betul ditegasi betul. Diberikan ketegasan betul," sambungnya.

Baca Juga: Pasien Covid-19 di Tabanan Bali Ngamuk Usai Dinyatakan Positif, Para Nakes Ketakutan