GridHEALTH.id - Salah satu keluhan yang dirasakan para wanita sebelum dan saat mengalami haid adalah munculnya rasa nyeri payudara.
Hal ini umum terjadi dan mungkin berhubungan dengan makanan, hormon, stres, dan berbagai hal lainnya.
Disarikan dari berbagai sumber, di bawah ini kita dapat mengetahui beberapa hal yang dapat membuat payudara terasa nyeri sebelum dan saat haid;
1. Perubahan hormon
Baca Juga: Physical Distancing Versi WHO 1 Meter Dikritik Ilmuwan, 'Jarak 2 Meter Adalah yang Paling Aman'
2. Kafein, nikotin, metilxanthin, dan lainnya
Vasodilator, adalah suatu bahan kimia yang menyebabkan pelebaran pembuluh darah, yang akan membuat tubuh merasa stres.
Karena efek inilah, rasa nyeri dan berbagai gejala tidak menyenangkan lainnya dapat menjadi lebih terasa. Jadi, jika sering menggunakan obat atau minuman mengandung hal-hal di atas, maka ada baiknya bila mengurangi konsumsinya.