Find Us On Social Media :

10 Komorbid yang Memperparah Infeksi Covid-19, Bisa Berujung Kematian

Komorbid atau penyakit penyerta yang perparah infeksi Covid-19.

Lebih lanjut, untuk mencegah infeksi Covid-19 masyarakat diimbau untuk selalu mematuhi dan melaksanakan protokol kesehatan, utamanya mereka yang memiliki komorbid..

Diketahui protokol kesehatan seperti memakai masker, jaga jarak, dan rutin mencuci tangan sangat penting dilakukan saat pandemi Covid-19 ini.

Menurut CDC, penularan virus corona sangat sulit diprediksi.

Baca Juga: Hamil Muda saat Pandemi Covid-19, Dokter: Minimal Kontrol Kandungan 7 Kali

Mereka menyebar terutama di antara orang-orang yang berada dalam kontak dekat atau dalam jarak sekitar kurang dari 2 meter untuk waktu yang lama.

Penyebaran virus corona terjadi ketika orang yang terinfeksi batuk, bersin, atau berbicara, dan tetesan dari mulut atau hidung mereka diluncurkan ke udara dan mendarat di mulut atau hidung orang-orang di dekatnya.

Sehingga menjalankan protokol kesehatan 3M (pakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan) di masa pandemi ini tidak bisa ditawar lagi.(*)

Baca Juga: Sama-sama Karbohidrat, Ini Akibatnya Jika Kita Makan Nasi dan Kentang Secara Bersamaan

 #berantasstunting #hadapicorona