Find Us On Social Media :

Penyebab Munculnya Jerawat di Punggung, 4 Hal Ini Mesti Perhatikan

Penyebab jerawat di punggung yang mesti diperhatikan.

GridHEALTH.id - Jerawat di punggung menjadi salah satu gangguan masalah kulit yang sering dialami banyak orang.

Melansir Mayo Clinic, sama seperti di wajah, jerawat di punggung sebenarnya tidak berbahaya bagi kesehatan.

Meski demikian, masalah kulit ini tentunya sangat bisa merusak penampilan, memengaruhi harga diri, sampai menyebabkan tekanan emosional.

Hal ini dikarenakan jerawat yang muncul di punggung dapat memengaruhi rasa percaya diri karena menimbulkan bekas luka atau jaringan parut permanen.

Pada dasarnya penyebab jerawat di punggung sama dengan penyebab jerawat di bagian tubuh lainnya seperti genetik, perubahan hormon, penggunaan obat-obatan, keringat, stres, dan juga asupan makanan.

Namun beberapa faktor penyebab jerawat di punggung berikut ini juga mesti diperhatikan.

Baca Juga: Kisah Sejati 21 Tahun Menanti Kehamilan, di Tengah Pandemi Covid-19 Lahirlah Anak Cantik yang Dinantikan

Baca Juga: 5 Cara Mudah Meredakan Asam Lambung, Sederhana Tak Pakai Mahal