"Meskipun tidak setiap orang sama, namun kebanyakan menganggap pagi hari sekitar pukul 7.30 sebagai saat terbaik untuk melakukan hubungan intim dengan pasangan," kata Direktur Pelaksana Suplemen Forza Lee Smith.
Dalam survey ini juga ditemukan waktu-waktu terbaik menurut banyak orang untuk melakukan aktivitas lain seperti bangun tidur, sarapan, bekerja, atau berolahraga.
Baca Juga: Daftar Rumah Sakit di Jakarta yang Sediakan Layanan Rapid Test Antigen, Syarat Keluar Masuk Ibu Kota
"Hal-hal yang dilakukan pada waktu yang tepat akan memiliki dampak yang lebih baik. Misalnya saat makan yang benar bisa membantu menurunkan berat badan, olahraga pada saat yang tepat membantu menjadi lebih bugar, atau memulai bekerja di jam tertentu akan memberi hasil lebih efektif," tambah Smith.(*)
Baca Juga: Wagub DKI; Para Penolak Vaksinasi Covid-19 di Jakarta Bakal Didenda Rp 5 Juta
#berantasstunting
#hadapicorona
#BijakGGL
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Manfaat Bercinta Pukul 07.30 Pagi