Find Us On Social Media :

Proning Teknik Menolong Pasien Covid-19 dengan Masalah Hambatan Napas

Proning-1

GridHEALTH.id - Analisis baru menunjukkan proning, bisa menolong pasien Covid-19 dengan hambatan napas non-invasif.

Hanya dengan proning sangat efektif dalam meningkatkan tingkat "saturasi oksigen darah", yang sering disebut sats.

Baca Juga: Sesak Napas, Tapi Katanya Bukan Covid-19 yang Membuat Model Majalah Dewasa Meninggal Setelah Hijrah, Benarkah?

Untuk diketahui, dengan proning, tubuh dam organ dalam akan sejajar.

Jadi dengan proning, bisa membuka paru-paru yang terkompresi saat telentang.

Seperti apa proning?

"Proning pada dasarnya adalah meminta pasien tidur membalikkan badan (tengkurap) atau menyamping," jelas penulis studi Dr. Nicholas Caputo. Dia adalah kepala asosiasi di departemen pengobatan darurat New York City Health and Hospitals / Lincoln Medical and Mental Health Center, dilansir WebMD (6 Mei 2020).

Proning menurut pakar sangat bermanfaat terutama pada pasien COVID-19 dengan atau tanpa kebutuhan ventilator.

Baca Juga: Cuma Rutin Makan Talas Ungu, Jangan Kaget Khasiatnya Ternyata Bisa Cegah 5 Penyakit Mematikan Ini