Find Us On Social Media :

OCD VS “Neat Freak”, Kelihatan Serupa Tapi Tak Sama

Pengidap gangguan mental OCD kerap kali disamakan dengan si pecinta kerapian dan kebersihan atau

Berbeda dengan orang yang menyukai kerapian atau “neat freak”, pengidap OCD tipe ini terobsesi untuk melakukan organisir itu atas dasar pikiran jika hal tidak tertata seperti yang mereka inginkan, maka itu akan membahayakan bagi mereka atau orang-orang yang mereka cintai.

Pada tipe ini, pengidap OCD memiliki kecenderungan untuk selalu memeriksa sesuatu atas rasa kekhawatiran berlebihan dan tidak masuk akal akan kerusakan atau bahaya yang dapat mereka lakukan.

Biasanya manifestasi dari gangguan OCD tipe checking ini seperti misanya memastikan berkali-kali bahwa pintu sudah terkunci, memastikan berkali-kali bahwa uang dan kartu kredit masih ada di dompet, memastikan berkali-kali bahwa kompor sudah benar-benar dimatikan, dan sebagainya.

Tapi perlu dicatat, pengecekan itu dilakukan bukan atas dasar kehati-hatian yang beralasan.

Ada dua hal mendasar pada OCD tipe ini. Yang pertama, ketakutan akan semua hal atau orang dapat menyebarkan penyakit melalui sentuhan dan kedekatan.

Baca Juga: Dibalik Kasus Segitiga Billy Syahputra dan Kriss Hatta, Baru Terungkap Hilda Vitria Penyintas Gangguan Mental OCD