Find Us On Social Media :

Selain Minum Air Putih, 3 Bahan Alami Ini Ternyata Ampuh Mengatasi Kulit Kering Tanpa Waktu Lama

Perawatan kulit kering

GridHEALTH.id - Menjaga kulit tetap lembab bisa menjadi cara untuk mencegah kulit kering.

Kulit yang terasa kering memang dirasa tidak nyaman dan bisa menurunkan rasa percaya diri.

Maka, penting membantu menjaganya tetap lembab.

Selain cukup minum air putih, ada beberapa cara lainnya yang dapat dilakukan untuk terhindar dari masalah kulit satu ini.

Kita bisa memilih dengan bahan alami yang bisa membuat kulit kembali lembab.

1. Madu

Melansir Nakita.id dari stylecraze, untuk dapatkan kulit yang lembab, kita bisa menggunakan madu.

Baca Juga: Penyakit Infeksi Kulit Bisa Muncul Karena Memakai Perhiasan Imitasi