Find Us On Social Media :

Makanan Sehat Untuk Penyandang Diabetes Tipe 1, Ini Rekomendasinya

Makanan Sehat untuk penyandang diabetes tipe 1.

3. Buah-buahan

(2 – 4 porsi sehari)

Konsumsu buah utuh lebih sering daripada jus. Sebab buah-buahan utuh memiliki lebih banyak serat.

Buah sitrus seperti jeruk adalah yang terbaik. Jika ingin minum jus, minumlah jus buah yang TIDAK ditambahkan pemanis atau sirup.

4. Susu

(2 – 3 porsi sehari)

Pilih susu atau yogurt rendah lemak atau tanpa lemak. Yogurt memiliki gula alami di dalamnya, tetapi bisa juga mengandung tambahan gula atau pemanis buatan.

Yoghurt dengan pemanis buatan memiliki kalori lebih sedikit daripada yogurt dengan tambahan gula.

5. Daging dan ikan

(2 – 3 porsi sehari)

Makan ikan dan daging tanpa lemak. Misalnya lepaskan kulit dari dari daging ayam yang dikonsumsi. Begitu juga dengan daging sapi baiknya konsumsi yang tanpa lemak.

Potong semua lemak yang terlihat dari daging.

Untuk memasaknya hindari untuk menggoreng, akan lebih baik jika penyandang diabetes tipe 1 mengonsumsi daging yang dipanggang atau di rebus.(*)

Baca Juga: Penyandang Diabetes Suka Merokok, Siap-siap Mengalami Komplikasi

#berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL