Find Us On Social Media :

Berdasar Studi, Ada Kelompok yang Cenderung Terlindungi dari Varian Delta Covid-19, Siapa Saja Mereka?

Mereka yang telah menerima satu atau keduanya vaksin Covid-19 cenderung memiliki perlindungan maksimum terhadap varian Delta.

Penelitian di India itu juga menemukan, upaya para ilmuwan di seluruh dunia untuk menciptakan vaksin Covid-19 yang aman dan efektif telah mengakibatkan ketersediaan 18 vaksin, yang telah menerima otorisasi penggunaan darurat.

Vaksin yang tersedia terhadap SARS-COV-2, telah menunjukkan kemanjuran mulai dari 51% hingga 94% terhadap strain asli D614G dalam uji klinis fase 3.

Respon imun terhadap infeksi SARS-COV-2 melibatkan aktivasi imun bawaan dan respons khusus antigen dari sel B dan T.

Baca Juga: 5 Tips Untuk Membantu Menghindarkan Diri dari Penyakit Infeksi Menular

Baca Juga: Polifarmasi, Penggunaan Beberapa Obat Secara Bersamaan Bisa Munculkan Risiko Gangguan Kesehatan Baru

Meskipun pemerintah telah meminta pasien yang sudah pulih dari Covi-19 untuk menunda vaksinasi dari 3 bulan, penelitian ini menunjukkan bahwa perlindungan alami dapat dibuat lebih besar bahkan satu dosis vaksin terhadap varian Delta. (*)

#berantasstunting #hadapicorona #bijakGGL