Find Us On Social Media :

5 Manfaat Luar Biasa Daun Genjer Untuk Kesehatan, Perbaiki Sel Tubuh Rusak Hingga Tingkatkan Produksi Kolagen

Tanaman Genjer ternyata dianggap memiliki khasiat untuk kesehatan.

GridHEALTH.id - Bagi sebagian besar masyarakat di tanah air nampaknya sudah tidak asing dengan daun genjer.

Ya, daun yang berasal dari tanaman yang hidup di tanah berair, seperti rawa, empang atau sawah itu memang kerap dijadikan lalapan atau pendamping makanan utama.

Tapi tahukah selain memiliki rasa yang nikmat saat dikonsumsi, genjer juga ternyata dinilai memiliki khasiat yang luar biasa bagi kesehatan.

Manfaat daun genjer untuk kesehatan cukup beragam karena kandungan nutrisinya.

Sayuran dengan nama Latin Limnocharis flava itu berpotensi dapat mengganti sel tubuh yang rusak, mengendalikan tekanan darah, memperkuat kesehatan tulang, hingga mengurangi risiko penyakit jantung.

Dilansir Momsmoney.id dari healthline (30/8/2021), berikut adalah sejumlah potensi manfaat genjer untuk kesehatan yang bisa di peroleh dengan mengonsumsinya.

Baca Juga: 5 Bekal Makanan dari Rumah yang Mampu Tingkatkan Sistem Imun Anak