GridHEALTH.id - Penting bagi penyandang diabetes mengontrol kadar gula darah mereka sendiri supaya mendekati angka normal.
Sebab jika kadar gula darah naik tidak terkontrol, mereka berisiko terkena komplikasi diabetes yang bisa berakibat fatal hingga berujung kematian karena menyerang organ-organ penting tubuh.
Dilansir dari Mayo Clinic (30/10/2020), adapun tiga komplikasi diabetes yang paling banyak terjadi dan sering membuat pasien meninggal dunia di antaranya penyakit jantung, stroke, penyakit liver, dan penyakit ginjal
Risiko ini tentu harus diwaspadai betul oleh penyandang diabetes.
Saah satu cara yang bisa dilakukan adalah menghindari makanan yang bisa menyebabkan kadar gula darah naik tidak terkontrol.
Melansir laman 2KUTV (1/11/2018), berikut 5 makanan yang baiknya dihindari penyandang diabetes.
Baca Juga: Olahraga dan Konsumsi Makanan Sehat, Kunci Hidup Nyaman Bagi Penyandang Diabetes