Baca Juga: Cegah Asam Lambung Naik Selama Puasa, Hindari 5 Makanan Ini Saat Sahur
5. Makanan tinggi air
Melansir Johns Hopkins Medicine, penderita asam lambung tinggi bisa mengonsumsi makanan dengan kadar air yang tinggi saat sahur.
Makanan dengan kadar air yang tinggi, dapat mengencerkan dan melemahkan asam lambung. Jenis makanan ini di antaranya mentimun, seledri, selada, dan buah semangka.
Itulah lima menu sahur yang cocok dikonsumsi oleh penderita asam lambung tinggi selama Ramadan.(*)
Baca Juga: Asam Lambung Tinggi Bisa Menyebabkan Susah Menelan, Ini Gejalanya