* Antibiotik
Antibiotik membunuh bakteri, bukan virus. Namun, pasien COVID-19 mungkin diberi antibiotik karena memang terinfeksi bakteri.
* Alkohol dan semprotan klorin
Menyemprotkan alkohol atau klorin ke tubuh tidak akan membunuh virus yang masuk ke tubuh. Zat-zat ini juga dapat membahayakan mata, mulut, dan pakaian.
* Bawang putih
Tidak ada bukti bahwa makan bawang putih akan melindungi orang dari infeksi COVID-19.
* Jaringan 5G
Virus tidak dapat menjalar di gelombang radio dan jaringan seluler. Virus COVID-19 malah menyebar di banyak negara yang kekurangan jaringan seluler 5G.
Baca Juga: FDA Memberikan Otorisasi Penggunaan Darurat Pil Covid-19, Ini yang Perlu Diketahui Tentang Paxlovid
* Ivermectin
Pada manusia, dosis tertentu ivermectin berguna untuk mengobati cacing parasit dan kutu kepala. Namun, ivermectin bukanlah obat untuk mengobati virus.
* Cuci hidung saline
Tidak ada bukti bahwa membilas hidung dengan saline melindungi Anda dari infeksi COVID-19.(*)
Baca Juga: 5 Jenis Penyakit Kronis dan Gejalanya, Bisa Diderita Sepanjang Usia