Find Us On Social Media :

Tips Mudik Bersama Bayi, Jangan Lakukan 3 Kesalahan Sepele Ini

Tips mudik bersama bayi.

GridHEALTH.id – Lebaran tinggal beberapa hari lagi.

Di minggu ini banyak orang-orang dari kota yang mudik ke kampung halamannya masing-masing.

Mereka yang memiliki bayi pun tak ketinggalan ikut mudik.

Bagi keluarga yang memiliki bayi dan hendak mudik, ingat bayi bukan orang dewasa mini.

Dirinya tidak bisa disamakan dengan kita.

Karenanya jangan sampai merayakan lebaran di kampung halaman menjadi duka, karena si bayi sakit.

Untuk mencegah hal tersebut, ada beberapa hal yang harus diperhatikan saat membawa bayi melakukan perjalanan mudik.

Sayangnya dari tahun ke tahun tidak sedikit orangtua yang memerhatikan hal ini.

Memang sih terlihat sepele, tapi dampaknya, wow luar biasa.

Baca Juga: Segera Lakukan Ini Jika Kolesterol Naik Usai Menyantap Menu Lebaran

Karenanya jangan melakukan hal berikut ini saat melakukan perjalanan mudik bersama bayi:

1. Tidak memenuhi jam biologis bayi