5. Melindungi tulang
Biji ketumbar mempunyai kandungan kalsium yang tinggi, sehingga dapat membantu memperkuat tulang.
Kalsium dan mineral lain yang ada di biji ketumbar, mampu membantu pertumbuhan tulang dan daya tahannya, sehingga terlindungi dari osteoporosis.
Menambahkan sedikit biji ketumbar dalam olahan makanan, mampu menjaga tulang tetap sehat dan kuat selama bertahun-tahun.
Itulah lima manfaat yang bisa didapatkan dari biji ketumbar yang biasa dijadikan sebagai penyedap dalam olahan makanan.
Baca Juga: Obat Mata Bintitan dari Air Rebusan Ketumbar dan Kantung Teh Hitam Celup