Find Us On Social Media :

Menteri Tjahjo Kumolo Masih Jalani Rawat Inap, Disebut Terkena Infeksi Paru, Ini Gejalanya

Menpan-RB Tjahjo Kumolo diberitakan terkena infeksi paru.

Mengi adalah kondisi saat membuang napas terdengar ada suara seperti siulan bernada tinggi. Mengi disebabkan saluran udara menyempit atau mengalami peradangan akibat infeksi.

9. Bibir atau kuku kebiruan

Baca Juga: Penting Diketahui Pria, 6 Zona Sensitif Seksual Pada Wanita

Baca Juga: 7 Manfaat Rutin Minum Jus Daun Pepaya, Bisa Mencegah Penyakit Kanker

Baca Juga: Melewatkan Makan Malam Membuat Kita Bertambah Berat Badan, Studi

Bibir atau kuku yang tampak kebiruan atau pucat bisa jadi indikasi tubuh kekurangan oksigen. 

10. Suara berderak dari paru

Gejala infeksi paru lainnya yakni munculnya suara berderak dari bagian dalam paru-paru. Suara tersebut dapat terdengar saat dilakukan pemeriksaan oleh dokter dengan alat stetoskop.

Segera konsultasikan ke dokter jika muncul beberapa gejala di atas. Penyakit ini apabila tidak segera ditangani bisa menyebabkan penyakit paru-paru kronis yang rentan fatal. (*)