Find Us On Social Media :

Rekomendasi Mengatasi Bayi Sembelit di Rumah Tanpa Obat Tapi Manjur

Cara mengatasi bayi sembelit, salah satunya dengan memijat perutnya seperti berikut ini.

GridHEALTH.id - Sembelit sebenarnya jarang dialami bayi yang mendapat ASI.

Tapi ada saja kasus sembelit pada bayi.

Biasanya saat bayi sembelit, si bayi akan rewel dan orang tua akan kelimpungan bahkan panik.

Padahal jika tahu tips mengatasinya hal tersebut tidak perlu terjadi.

Berikut adalah rekomendasi mengatasi sembelit pada bayi yang bisa dilakukan di rumah, tanpa obat farmasi tapi manjur.

Baca Juga: Manfaat Seks untuk Membentuk Massa Otot, Pria wajib Tahu! Wanita?

1. Memijat perut bayiBiasanya bayi akan merasa kesakitan saat sembelit. Karenanya orangtua dianjurkan untuk memijat bagian bawah pusar bayi.Yakni bagian sekitar tiga jari dari pusar dengan lembut untuk membuat Si Kecil menjadi lebih rileks.2. Membuat bayi lebih aktifCara agar feses terdorong oleh usus salah satunya dengan mengajak bayi untuk bergerak lebih aktif.

Baca Juga: Kenali Gejala Awal Kutil Kelamin, Bisa Muncul di Tenggorokan, Wanita Harus Ekstra Waspada

Jika bayi sudah bisa merangkak, maka cobalah untuk membuatnya merangkak lebih sering, Moms.Jika masih belum bisa, bisa menggerakkan kaki bayi.Cara ini bisa dilakukan selayaknya mengayuh sepeda untuk membantunya aktif.3. Mandikan bayi dengan air hangatMemandikan bayi dengan menggunakan air hangat dipercaya dapat membantunya lebih rileks.

Baca Juga: Berawal Dari Selulitis, Inilah Komplikasi Penyakit Infeksi Bakteri yang Bisa Terjadi

Selain itu, memandikan bayi dengan air hangat mampu membuat saluran pencernaan lebih aktif. Dengan demikian bisa memudahkanya mengeluarkan fases.

4. Mengganti susu formulaJika Sbayi mengalami susah buang air besar sejak mengonsumsi susu formula, maka gantilah dengan merek yang berbeda.Bisa berkonsultasi dengan dokter anak untuk hal ini.5. Cukupi kebutuhan air