Find Us On Social Media :

Kesalahan Cek Gula Darah Mandiri Penyintas Diabetes Ada 3, Ini yang Benarnya

Ada 3 kesalahan cek gula darah mandiri yang kerap dilakukan penyintas diabetes.

Ketika akan melakukan pengecekan gula darah mandiri, penyandang diabetes harus memperhatikan beberapa hal berikut ini:

1. Cuci tangan dengan sabun dan air, lalu keringkan dengan benar.

2. Masukan strip tes ke alat ukur gula darah yang dimiliki.

3. Tusuk sisi ujung jari dengan memakai jarum (lanset) yang disertakan dengan alat tes.

4. Sentuh dan tahan tepi strip tes ke setetes darah.

Baca Juga: Penting Mengenal Lebih Dekat Cara Kerja Ginjal Pada Manusia

5. Tunggu hingga pengukur menampilkan kadar gula darah di layar.

3 Kesalahan Cek Gula Darah Mandiri

Adapun kesalahan cek gula darah mandiri yang biasa dilakukan, menurut dokter spesialis patologi klinik Reiva Wisdharilla,

Kesalahan pertama, tidak menunggu cairan alkohol di ujung jari sampai kering dengan sendirinya.

Ketahuilah, mencuci tangan terlebih dahulu sebelum mengusapkan cairan alkohol di ujung jari penting, sebab tangan yang kotor bisa mempengaruhi pembacaan hasil.

Baca Juga: Istilah Diabetes Kering dan Diabetes Basah, Apa Perbedaan Sebenarnya?