Find Us On Social Media :

Cek Sekarang Juga, Ciri Koleterol Tinggi Dilihat dari Mata dan Kaki

Mengenali ciri kolesterol naik dilihat dari mata dan tanda lainnya berikut ini.

- Gen dan riwayat keluarga

Ada kondisi genetik tertentu seperti familial hypercholesterolaemia yang bisa menyebabkan kolesterol tinggi meski sudah menjalani gaya hidup sehat.

Selain itu, keluarga dekat yang memiliki riwayat penyakit kolesterol tinggi, jantung, atau stroke juga berisiko ikut memiliki kolesterol tinggi.

- Kesehatan yang mendasari

Memiliki penyakit diabetes tipe 2, obesitas, penyakit ginjal dan hati, stres, menopause, masalah tiroid juga dapat memicu kadar kolesterol naik.

Ciri-ciri Kolesterol Naik

Untuk mengetahui tanda awal seseorang mengalaminya, cobalah perhatikan apakah ada ciri-ciri berikut ini:

- Sakit kepala parah yang tiba-tiba

- Mati rasa di wajah, lengan, kaki, khususnya di satu sisi tubuh

- Nyeri di leher, rahang, perut bagian atas, atau punggung

- Nyeri saat berjalan

Baca Juga: Berapa Kadar Kolesterol Normal Wanita Dewasa? Simak Penjelasannya di Sini!