Find Us On Social Media :

Prosedur dan Syarat yang Diperlukan untuk Operasi Kanker Payudara

Prosedur operasi kanker payudara

PayudaraBaca Juga: Perlu Diketahui 7 Tanda Kanker Payudara Selain Munculnya Benjolan

Berikut adalah beberapa jenis prosedur operasi kanker payudara.

Mastektomi

Mastektomi adalah operasi kanker payudara bagi penderita kanker payudara stadium yang sudah parah (akhir). 

Mastektomi ini terbagi dalam beberapa prosedur. 

1. Mastektomi total

Prosedur operasi dengan cara mengangkat seluruh payudara, yang menyisakan otot dada bagian bawah. 

2. Mastektomi ganda 

Mastektomi ganda merupakan prosedur pengangkatan dua payudara sebagai tindakan pencegahan, jika memang sel kanker sudah menyebar ke kedua payudara tersebut. 

3. Nipple-sparing mastektomi

Prosedur operasi ini mengangkat semua jaringan pada payudara, namun tetap menyisakan kulit dan puting payudara

4. Mastektomi radikal